ArtikelPendidikanPuisi

Ibu

296 views
Tidak ada komentar

karya: fazla *)

oh ibu..
kau yang melahirkanku
kau yang mendidikku dengan sabar
kau yang membantuku

ibu…
kau selalu menemaniku
maaf, kalau aku berbuat salah
kau yang membuatku pintar

ibu..
kau selalu menyayangiku
aku akan membantumu
terima kasih ibu….

*) Fazla Athaya Prabudi, adalah cucu pertama, dari anak kedua, Dian Septiana.

Related Articles

Tak ditemukan hasil apapun.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Fill out this field
Fill out this field
Mohon masukan alamat email yang sah.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Popular Posts

Other Posts

Artikel

Kepada Bung Karno

Bung, aku salah satu anak ideologismu marhen di antara jutaan marhen yang ikhlas mencintamu melebihi cinta penuh gincu…